Minggu, 27 Maret 2011

Soal UKK Tahun Pertama

PTIH :
1. Sebutkan benda-benda yang tergolong Ilmu Hitam !

2. Sebutkan macam-macam buku terlarang !

3. Barang apa yang dapat kita temui di :
A . Knockturn Alley
B . Grimmauld Place 12
C . Borgin And Burkes

Ramuan :

1 . Jelaskan apa yang dimaksud dengan Polijus dan bahan-bahan yang digunakan untuk membuatnya !

2 . Sebutkan Bahan-Bahan dan Cara membuat Ramuan Penyembuh Bisul !

3 . Sebutkan Bahan Dan Cara membuat ramuan tegukan Hidup bagai mati !

Pemeliharaan Satwa Gaib :

1. Sebutkan 5 macam KKM, Dan jelaskan satu persatu !

2. Jelaskan ciri-ciri dan senjata yaang dimiliki oleh acromantula !

3. Jelaskan mengenai lethifold dan mantra apa yg bisa menolaknya !

Sejarah Sihir :

1. Siapakah the lady of lake?

2. Di mana Merlin pertama kali muncul secara tertulis?

3. Sebutkan 4 penyihir hebat pada jaman dahulu yg mendirikan Hogwarts Witchcraft and Wizardry School!

Herbology :

1 . Apa Itu Belladonna ?

2. Apa itu mandrake ?

3. Apa Fungsi Gillyweed ?

Mantra :

1. Acak kata :

A. C-E-L-O-M-P-S-E-A-R-M-X-I-S-O-E
B. E-T-A-M-I-P-M-I-N-E-D
C. C-N-I-O-D-E-N-I

2. Sebutkan Fungsi Mantra
A . Legilimens
B . Tarantallegra
C . Obliviate

3 . Soal cerita :
Suatu hari saat harry dkk menaiki hogwarts express untuk kembali ke hogwarts. Suatu ketika harry berjalan menelusuri gerbong-gerbong kereta ia mendengar draco menjelek"an keluarganya maka tanpa berfikir panjang harry mengambil jubah tidak terilihat dan menghampirinya.. Namun draco mengetahui bahwa ada seseorang disana yg sedang menguping lalu draco melemparkan mantra sehingga harry tersungkur jatuh dan terdiam.. Nasib masih berpihak pada Harry..luna datang menemukannya dan melafalkan mantra sehingga harry kembali seperti semula.. Dan ia memberikan air kepada harry yang ia ciptakan dr mantra yg ia lafalkan tadi.. Dan saat mereka tiba di hogwarts mereka akan menghadapi pelajaran mantra untuk menerbangkan benda yang di ajarkan oleh Flitwick.. Dan ketika mereka tiba di hogwarts mereka akan dijamu oleh makanan makanan enak di aula besar.. Mereka membuat kegaduhan sehingga dumbledore menggunakan mantra untuk memperkeras suaranya agar mereka diam sejenak karena akan mengumumkan sesuatu tentang yule ball..

Dari cerita diatas mantra apasajakah yang dilafalkan?
DM jawaban kalian ke personal account para headhouse dengan hastag #HSIukk + hastag asrama : contoh #HSIukk #Ravenclaw

Kirim jawabannya ke :

------» Gryffindor
-------» Hufflepuff
-------» Ravenclaw
--------» Slytherin .

Mengirim jawaban dengan mention Tidak diperiksa ! Atau ke juga tidak diperiksa !

Diharap semua anak mengerjakan :)


Regards

Miss Lovegood

Tidak ada komentar:

Posting Komentar